Review Lipstick Matte Lokal - The New Urban Lips
HALLO BEAUTIES!
Welcome back to my blog
Di post kali ini aku akan review The New Urban Lips
Seminggu lalu tepatnya tanggal 2 Febuari 2017, aku diundan untuk menghadiri event launching Beauty Box di event lauching tersebut Beauty Box memperkenalkan produk terbarunya yaitu The New Urban Lips. Mungkin beberapa dari kamu sudah tidak asing lagi dengan lipstick yang satu ini karena Lipstick ini sudah beredar selama satu tahun mengalami perubahan package, range warnya lebih seimbang dan cocok untuk kulit indonesia. lipstick ini diclaim mempunyai tekstur yang lembut, dengan hasil satin-to- matte dan tahan lama.
pertama mulai dari kemasan botol lipsticknya berbentuk bulat hitam yang tebal dan kokoh. Berbeda dengan urban lips edisi sebelum nya yang berbentuk kotak. i'think it's a great idea karena lebih handy.
available 12 shades :
1. Buckingham
2. Bronx
3. Trocadero
4. Brooklyn
5. Bond
6. Montxartre
7. Opera
8. Manhattan
9. Broadway
10. Duomo
11. Corso Como
12. Della Spiga
aku akan review 4 shade nya yaitu Trocadero, Montxartre, Opera dan Corso Como. warna warnanya sekali ulas langsung keluar kecuali corso como dibibir aku harus beberapa kali ulasan sampe bener-bener warnanya keluar dan karena aku suka banget sama warna ini jadi masih dimafaakan dan karena ultra buildable coverage.
texturenya lembut dan alus banget di bibir aku, hasil awal yang akan terlihat saat pemakaian lipstick urban lips yaitu satin masih ada shine nya sedikit dan setelah beberapa saat akan terlihat lebih matte. ngga bikin bibir kering dan tidak kissproff. Kalau untuk makan atau minum akan sedikit transfer dan mengurangi pigmentasi dari warnanya di bagian dalam bibir.
overall aku suka sama lipstick ini karena ga bikin bibir kering dan warnanya aku super love!! harganya 180rb untuk inovasi lipstik lokal terbaru satin-to-matte bisa di beli di Beauty Box online atau storenya langsung.
More Info :
www.beautybox,co.id
Instagram : @beautyboxind
facebook : Beautyboxind
Thank you for reading
with Love,
Dessy
3 komentar
Aku kira ini brand luar lho dessy. Dari packagingnya kaya brand2 amrik hihi
ReplyDeleteHallo Erny, iya packagingnya classy banget aku suka hehe
Deleteberlcosmetics
ReplyDeleteberlcosmetic
berl cosmetics
berl cosmetic
berl
berlcosmetics
berlcosmetic
berl cosmetics
berl cosmetic