Review PIXI Make up Fixing Mist

by - Monday, November 06, 2017


Hallo beautiesss welcome back to my blog.... kali ini aku mau review Make up setting spray which is "PIXI MAKEUP FIXING MIST" yang baru aja aku beli dari Benscrubentah kenapa tiba-tiba aku beli makeup fixing mist ini karena aku pun belum pernah baca review tentang produk ini sama sekali.

Product Claim :
• Prolongs makeup wear and keeps it from moving, melting, and settling into fine lines or pores
• The rose water and green tea infused formula comforts, protects and balances skin for a fresh face 
• Extends and refreshes makeup, hydrates and balances
• Sets makeup adds a soft-focus finish 


Honestly ini pertama kalinya aku punya makeup setting spray, awalnya aku ngira ga butuh-butuh banget. Saat buka websiteny Benscrub dan liat produk-produknya pixi akhirnya aku tertarik untuk beli fixing mist ini, padahal yang lebih di hype glow mist dan glow tonic nya. Akhirnya aku beli fixing mist ini. Packaging is very nice pink transparan gitu, semua keterangan tentang produknya tertulis warna gold, dan bagian atas spray dan tutup nya warna soft green yang menjadi ciri khas brand pixi.



Fixing mist ini bisa digunakan sebelum sebagai pengganti primer dan setelah makeup untuk nge set tampilan makeup. Aku menggunakan setting spray ini sebelum makeup dan setelah selesai makeup, hasilnya maka up aku lebih ngeblend together so nicely, complexion aku ga kelihatan cakey atau creasing dan cukup mengontrol minyak. setelah 4 jam oily masih wajar banget di area T-zone. selama aku beli produk ini aku bawa terus di tas apalagi kalau pergi seharian dan aku full makeup, karena kalau makeup dalam seharian kadang bikin wajah kita ga nyaman nah, aku juga suka pakai ini biar kulit aku lebih fresh selama menggunakan makeup.


Ingredients
Water, Alcohol, Polyvinyl Alcohol, Ethylhexylglycerin, Rosa Centifolia Flower Water, Caprylyl Glycol, PEG-60 Hydrogenated Castor Oil, Sodium Citrate, Centella Asiatica Extract, Camellia Sinensis Leaf Extract, Trideceth-10, Caprylhydroxamic Acid, Glycerin, Chamaecyparis Obtusa Leaf Extract, Soleirolia Soleirolii Extract, Melissa Officinalis Leaf Extract, Origanum Majorana Leaf Extract, Fragrance, Butylene Glycol, Bambusa Vulgaris Extract, Pinus Densiflora Extract, Thuja Orientalis Extract, Salix Alba (Willow) Bark Extract, Origanum Vulgare Leaf Extract, Niacinamide, Lactobacillus/Soybean Ferment Extract, Cinnamomum Cassia Bark Extract, Scutellaria Baicalensis Root Extract, Portulaca Oleracea Extract, Maltodextrin, Ethyl Hexanediol, Calcium Pantothenate, Sodium Starch Octenylsuccinate, Polyquaternium-51, Sodium Ascorbyl Phosphate, Tocopheryl Acetate, Pyridoxine HCl, Silica. 80ml / 2.70 fl.oz.



Cara pemakaiannya semprot kan ke area wajah kurang lebih jarak 15cm, semprotkan 4 kali dan fokuskan diarea Tzone. biasanya aku juga sering menggunakan fixing mist ini untuk di brush makeup agar produk makeup aku lebih keangkat dan pigmented. wanginya super luvvv... wangi rose gitu dan ga terlalu menyengat wanginya lembut banget. butiran air yang keluar dari spraynya alus banget jadi wajah kita ga basah banget saat disemprot ini dan mudah menyerap. kamu bisa beli di Benscrub and good news buat kamu yang mau beli produk-produk Pixi atau produk skincare lainnya kamu bisa menggunakan kode voucher aku "BABEDESSY" untuk mendapatkan potongan harga sebesar Rp 50.000 untuk minimal pembelanjaan Rp 300.000 jangan lupa untu sign up terlebih dahulu ya gengsss... Happy shopping





You May Also Like

2 komentar

  1. Aku malahan baru tau dari blognya kakak syantik ada pixy make up fixing mist niey makasih yach shay

    ReplyDelete
  2. Ternyata make up itu gak hanya bedak dan lipstik aja yaa.. suka sama blog kakak, kasih ilmu banyak banget buat kita

    ReplyDelete

Blogger Perempuan